PENERAPAN MEDIA PEMBEBELAJARAN BUSY BOOK DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN PENGENALAN HURUF HIJAHIAH DI RA DINA PADANG SIDEMPUAN

Naimah Lubis, Bahtiar Siregar

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan pengenalan huruf hijaiyah pada anak usia dini di RA Dina Padang Sidempuan pada kelompok B di Tahun ajaran 2023.Penelitian ini menggunakan metode Penelitian Tindakan kelas yang dalam pelaksanaannya di lakukan 2 siklus. Subjek penelitian ini ini adalah anak didik di kelompok B yang berjumlah 3 anak laki-laki, dan 7 anak perempuan. Obyek penelitian adalah pokok persoalan yang hendak diteliti untuk mendapatkan data secara lebih terarah. Obyek penelitian ini adalah penggunaan Media Pembelajaran Busy Book dalam meningkatkan kemampuan mengenal huruf hijaiyah kelompok B di  RA Baitul Qur’an.Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini yaitu observasi, wawancara, serta dokumentasi, dan instrumen penelitian yang di gunakan yaitu berupa catatan lapangan dan observasi. Hasil Penelitian menunjukkan bahwa kemampuan mengenal huruf hijaiyah dapat di tingkatkan melalui media Busy Book, hal ini di lihat dari semakin meningkatnya presentase anak dalam mengenal huruf hijaiyah.

Keywords: Penerapan Media Pembebelajaran Busy Book dan Kemampuan Pengenalan Huruf Hijahiah


Full Text:

PDF

References


Arsyad, A. (2010). Media pembelajaran. rajawali pers.

Citra Purnamasari1, Azizah Amal2, H. (2021). Pengaruh Media Busy Book Terhadap Kemampuan Membaca Awal Anak di Taman Kanak-Kanak. Jurnal Pendidikan Raudhatul Athfal, Volume 4,.

Guslinda, R. K. dan. (2018). Media Pembelajaran Anak Usia Dini. Jakad Publishing.

Huda, N. (2012). Mudah Belajar Bahasa Arab. Amzah.

Khadijah. (2015). Media Pembelajaran Anak Usia Dini. Perdana Publishing.

Kurnia, G. dan R. (2018). Media Pembelajaran Anak Usia Dini. Jakad Publishing.

Mahmud. (2018). Penelitian Tindakan Kelas. sabita.

Nurani, S. (2013). konsep dasar pendidikan anak usia dini. PT Indeks,.

Rama Dhaniati1?, Helen Sabera Adib2, Muhtarom3, Maryamah4, I. D. S. (2023). Journal Of Social Science Research. Pengaruh Penerapan Media Pembelajaran Busy Book Terhadap Kemampuan Bahasa Anak Usia 4-5 Tahun Di PAUD Amrina Sungai Pinang, Volume 3 N.

Satin. (2014). Umar Media Pendidikan. Jurnal Tarbawiyah.

Suhardjono, Supardi, S. (2015). Peneltia Tidakan Kelas. PT Bumi Aksara.

Yulia Afrianti1, A. W. (2020). Penggunaan Media Busy Book Untuk Menstmulasi Kemampuan Membaca Anak. Jurnal Pendidikan Tambusai, Volume 4 N.


Article Metrics

Abstract view : 149 times
PDF – 167 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 PROSIDING FAKULTAS AGAMA ISLAM UNIVERSITAS DHARMAWANGSA



Prosiding Fakultas Agama Islam Universitas Dharmawangsa Terindex pada:


PROSIDING FAKULTAS AGAMA ISLAM PUBLISHED BY :

UPT. Penerbitan dan Publikasi Ilmiah
UNIVERSITAS DHARMAWANGSA

Alamat : Jl. K. L. Yos Sudarso No. 224 Medan
Kontak : Tel. 061 6635682 - 6613783  Fax. 061 6615190
Surat Elektronik : ppi@dharmawangsa.ac.id

 

 Creative Commons License

Prosiding Fakultas Agama Islam By Universitas Dharmawangsa is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
Based on a work at
 https://proceeding.dharmawangsa.ac.id/index.php/PFAI/index